Senin, 26 Desember 2016

HARI LIBUR NASIONAL DAN CUTI  BERSAMA TAHUN 2016 




Ilustrasi


JAKARTA-FBINEWS
Selain hari libur nasional,pemerintah juga  mengatur libur cuti bersama kebijakan cuti bersama ini mulai dikeluarkan pemerintah setelah kejadian bom Bali pada tahun 2002 lalu dengan tujuan menghidupkan kembali pariwisata Nasional . hari cuti bersama biasa' digunakan pada hari terjepit karena ditujukan untuk memberikan cukup waktu bagi para pekerja untuk berlibur panjang . berdasarkan keputusan pemerintah di tahun yang lalu biasanya di tetapkan di dekat hari idul Fitri,hari idul adha,hari natal.cuti bersama merupakan cuti tahunan sehingga cuti bersama mengurangi jatah cuti tahun-an .di tahun 2016 pemerintah menetapkan hari cuti bersama pada tgl 4 Juli - 5 Juli (senin - selasa ),8 Juli (Jumat), 26 Desember (Senin ). Keputusan Bersama Menteri Agama Menteri Ketenagakerjaan, dan Menterri Pendayagunaan Aparatur dan Reformasi Republik Indonesia
NOMOR 150 TAHUN 2015
NOMOR 2/SKB/MEN/VI/2015
NOMOR 01 TAHUN 2015
tentang HARI LIBUR NASIONAL DAN CUTI BERSAMA TAHUN 2016
Keputusan Bersama Menteri Agama, Menteri Ketenagakerjaan, dan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi tentang: HARI LIBUR NASIONAL dan CUTI BERSAMA tahun 2016.

HARI LIBUR NASIONAL Tahun 2016 :
– 1 Januari (Jum’at) : Tahun Baru 2016 Masehi
– 8 Februari (Senin) : Tahun Baru Imlek 2567 Kongzili.
– 9 Maret (Rabu) : Hari Raya Nyepi Tahun Baru Saka 1938.
– 25 Maret (Jum’at) : Wafat Isa Al-Masih.
– 1 Mei (Minggu) : Hari Buruh Internasional.
– 5 Mei (Kamis) : Kenaikan Yesus Kristus.
– 6 Mei (Jum’at) : Isra Mikraj Nabi Muhammad SAW.
– 22 Mei (Minggu) : Hari Trisuci Waisak 2560.
– 6 & 7 Juli (Rabu & Kamis) : Hari Raya Idul Fitri 1437 H.
– 17 Agustus (Rabu) : Hari Kemerdekaan RI.
– 12 September (Senin) : Hari Raya Idul Adha 1437 H.
– 2 Oktober (Minggu) : Tahun Baru Islam 1438 H.
– 12 Desember (Senin) : Maulid Nabi Muhammad SAW.
– 25 Desember (Minggu) : Hari Raya Natal.
CUTI BERSAMA Tahun 2016 :
– 4, 5 dan 8 Juli (Senin, Selasa dan Jum’at) : Hari Raya Idul Fitri
– 26 Desember (Senin) : Hari Raya Natal.

LONG WEEKEND 2016:

Februari 6-7-8 ( sabtu – senin – imlek ).Maret 25-26-27 ( jumat – minggu – Isa al-masih ).Mei 5-6-7-8 ( kamis – minggu – Kenaikan Yesus & Isra mirajd ).Juli 2-3-4-5-6-7-8-9-10 (4-5 & 8 – cuti bersama lebaran).September 10-11-12 (sabtu – senin. Idul adha).Desember 10-11-12 (sabtu – senin – Maulud Nabi).  (Red)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

KANTOR PUSAT Jl.Raya Bogor Barat KOMPLEK DRAMAGA PRATAMA BLOK E No 9 Telp 0856 - 9598 - 2610